Wisata Malang Batu 3 Hari 2 Malam. Bromomilyway.com layanan paket tour wisata yang akan terus berinovasi memberikan yang terbaik dengan menawarkan fasilitas-fasilitas utama atau tambahan untuk memuaskan para wisatawan baik asing maupun lokal untuk menikmati wisata jawa timur khususnya malang batu.

Wisata Malang Batu 3 Hari 2 Malam

Wisata Malang Batu 3 Hari 2 Malam
Wisata Malang Batu

Wisata Malang Batu 3 Hari 2 Malam merupakan kombinasi 2 tempat wisata yang yang berbeda yang tak kalah bagusnya dengan tempat wisata lain yang ada di jawa timur, wisata malang batu menyajikan berbagai tempat pesona keindahan wisata yang terdidri dari Jatim Park2, BNS, Museum angkut, Rumah kayu dan juga para layang dan untuk wisata alam yang ada di Malang batu yaitu Air terjun coban rondo, rumah kayu, Petik Apel dan selecta yang akan melengkapi liburan di malang batu, Malang bukan hanya terkenal dengan rasa apelnya yang manis malang juga terkenal dengan Kuliner Khas kota malang yang banyak kita jumpai di malang seperti Bakso, Petcel malang, Ketan dan es krim Oen malang yang sudah ada di jaman belanda  yang akan melengkapi khas kuliner malang yang menjadi kepuasan tersendiri bagi anda yang berkunjung ke malang baik bersama keluarga, teman ataupun pasangan baru anda

Detail program wisata malang batu adalah sebagai berikut :

Hari 1 : Surabaya – Wisata malang

  • Penjemputan anda di bandara juanda, Hotel atau stasiun atau bandara di Surabaya / Malang, Menuju Hotel chek in dan bersiap siap untuk menuju wisata  jatim park 2 dan BNS

Hari 2: Coban Rondo – Petik apel

  • Setelah makan pagi di Hotel mengunjungi Air Terjun Coban Rondo (Kec. Pujon) 20 menit dari Kota Batu,dilanjutkan Wisata petik apel dan mengunjungi Museum Angkut setelah puas seharian kembali ke Hotel istirahat

Hari 3 : kuliner Khas Kota malang

  • Setelah makan pagi di Hotel anda akan mengunjungi kuliner khas kota malang setelah puas mencicipi semua kuliner khas kota malang drop ke bandara atau stasiun dan surabaya wisata malang batu selesai

Fasilitas : Wisata malang batu

  1. Private Transport
  2. hotel di Malang Batu
  3. Semua tiket masuk objek wisata malang batu
  4. Breakfast
  5. Air Mineral

Yang tidak termasuk :

  1. makan
  2. pengeluaran pribadi.

Pilihan Wisata Jawa Timur

Wisata Malang Batu 3 Hari 2 Malam

5/5 - (4 votes)